Kapolsek Medan Baru, Kompol Viktor Ziliwu saat memberikan keterangan pers. (Foto: iNews/Rudi Hermansyah)

MEDAN, iNews.id -  Penemuan dua kotak besar ditemukan di Jalan KH Wahid Hasyim, Sumatera Utara (Sumut), Kamis, 15 Desember 2017 malam, tidak jauh dari Markas Brimob Polda Sumut. Penemuan kedua kotak ini membuat heboh karena diduga berisi bom.

Tidak lama kemudian, petugas penjinak bahan peledak (Jihandak) Brimob Polda Sumumt diturunkan ke lokasi untuk memeriksa kotak yang diduga berisi bom tersebut. Setelah diperiksa alat metal detektor, kedua kotak ternyata berisi sejumlah kertas.  Guna penyelidikan lebih lanjut, petugas mengamankan benda tersebut ke Mapolda Sumut.

Video Editor:


Editor : Dony Aprian

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network