MEDAN, iNews.id – Proyek perbaikan jalan di Jalan Aksara, Kota Medan, selama satu bulan terakhir mangkrak. Akibatnya, Jalan Aksara makin sempit lantaran sejumlah bahan baku proyek dibiarkan berada di pinggir jalan.
Penyempitan ruas jalan ini kerap memicu kemacetan panjang terkhusus di jam-jam sibuk. Para pengguna jalan terpaksa harus memperlambat laju kendaraanya saat melintas.
Video Editor: Stepanus Purba
Editor : Himas Puspito Putra
Artikel Terkait