Api berkobar dari luar gudang penyimpanan barang perabot dan furniture di Jalan Mara Rusli, Kisaran, Asahan, Sumatera Utara, Sabtu (28/1/2023) dini hari. (Foto: iNews.id)

ASAHAN, iNews.id - Api berkobar dari luar gudang penyimpanan barang perabot dan furniture di Jalan Mara Rusli, Kisaran, Asahan, Sumatera Utara, Sabtu (28/1/2023) dini hari. Pintu gudang sempat terkunci saat kebakaran. Kebakaran sempat membakar barang yang berada di luar gudang. 

Dua unit pemadam kebakaran Pemkab Asahan dikerahkan ke lokasi. Api berhasil dipadamkan 15 menit oleh petugas. Belum diketahui pasti asal api yang menyebabkan kebakaran tersebut. 


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network