Satreskrim Polres Tebing Tinggi menggerebek sebuah kamar hotel yang dijadikan lokasi persembunyian pelaku pencurian kotak amal masjid. (Foto: iNews.id)

MEDAN, iNews.id - Satreskrim Polres Tebing Tinggi menggerebek sebuah kamar hotel yang dijadikan lokasi persembunyian pelaku pencurian kotak amal masjid. Saat ditangkap, pelaku tengah mengonsumsi sabu.

Penangkapan terjadi setelah polisi menerima laporan dari pengurus Masjid Assyuhada, Kecamatan Padang Hulu, Kota Tebing Tinggi, yang sudah beberapa kali kehilangan kotak amal.


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network