Seorang pengendara mobil pingsan setelah menabrak trotoar dan toko keramik di Jalan Asia Medan, Sumatera Utara (Sumut).

MEDAN, iNews.id - Seorang pengendara mobil pingsan setelah menabrak trotoar dan toko keramik di Jalan Asia Medan, Sumatera Utara (Sumut). Seorang wanita yang berada di dalam mobil keluar dan langsung meminta bantuan kepada pekerja toko.

Setelah berhasil dievakuasi, pengendara mobil langsung dilarikan ke rumah sakit terdekat. Berikut video selengkapnya.


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network