MANDAILING NATAL, iNews.id - Kepulan asap bercampur gas menyembur ke udara saat berlangsung pengeboran lubang panas bumi. Peristiwa terjadi di PT Sorik Marapi Geothermal Power (SMGP) di Mandailing Natal, Sumatera Utara.
Sejumlah pekerja proyek tampak menjaga jarak, dan tak mendekati lubang pengeboran. Lumbang pengeboran terus mengeluarkan asap dan gas yang diduga beracun.
Asap dan gas beracun menyebar keluar proyek, dan mengakibatkan jatuhnya korban jiwa. Empat warga, dua diantaranya anak-anak meninggal, diduga menghirup gas beracun.
Editor : Dani M Dahwilani
Follow Berita iNewsSumut di Google News
TAG :
keracunan
gas beracun
Bagikan Artikel: