MEDAN, iNews.id - Aksi bentrokan geng motor di Jalan Kapten Sumarsono, Medan, terekam video amatir warga. Terlihat sekelompok geng motor yang didominasi pelajar tawuran menggunakan senjata tajam.
Mengendarai sepeda motor mereka konvoi dan menakuti warga. Sambil membawa senjata tajam mereka melempar batu dan membuat para warga takut terkena sasaran. Berikut video selengkapnya.
Video Editor: Ifaldi Musyadat
Editor : Dani M Dahwilani
Follow Berita iNewsSumut di Google News
TAG :
geng motor
tawuran
Bagikan Artikel: