MANDAILING NATAL, INews.id - Sesosok jasad wanita, terapung di Sungai Batang Gadis, Mandailing Natal, Sumatera Utara (Sumut). Warga Desa Aek Galoga melaporkan temuan jasad tersebut ke polisi.
Jasad korban kemudian dibawa ke RSU Panyabungan. Selang beberapa jam, identitas korban terungkap.
Korban bernama Waginem (65). Anak korban mengidentifikasi jasad korban.
Bagikan Artikel: