Presiden Jokowi menyampaikan pidato di Bandara Kualanamu, Sumatera Utara sebelum bertolak ke Afrika, Minggu (20/8/2023). (Foto: Setpres)

Presiden dan rombongan akan menuju Afrika Selatan untuk menghadiri KTT Brics dan menggelar pertemuan bilateral dengan sejumlah kepala negara.

"Tentunya di sela-sela KTT akan digelar pertemuan bilateral dengan sejumlah kepala negara," ujarnya. 

Selama di Afrika, Presiden Jokowi akan mengunjungi empat negara, yakni Kenya, Tanzania, Mozambik dan Afrika Selatan. Presiden dan rombongan akan kembali ke tanah air pada 24 Agustus 2023.

"Ini kunjungan pertama saya sebagai presiden ke kawasan Afrika," kata Jokowi.


Editor : Reza Yunanto

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network