Presiden Jokowi meresmikan Tol Indrapura-Kisaran, Kabupaten Asahan, Rabu (16/10/2024). (Foto: MPI)

Peresmian ini ditandai dengan penekanan tombol sirine dan penandatanganan prasasti Jalan Tol Ruas Indrapura - Kisaran Seksi 2 (Lima Puluh-Kisaran) dan Jalan Tol Bayung Lencir - Tempino Bagian Ruas Jalan Tol Betung Jambi, Asahan. Setelah melakukan peresmian, Presiden juga meninjau fasilitas yang ada di ruas tol tersebut.

Kegiatan ini turut dihadiri oleh Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Pimpinan DPR RI Komisi V, Pj Bupati Asahan Basarin Yunus Tanjung, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Provinsi Sumut, seluruh Dirut BUMN yang hadir dan tamu undangan lainnya.


Editor : Kastolani Marzuki

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network