Edy mengatakan Sumut saat ini sudah membangun sport center di Desa Sena, Deliserdang. Sport center yang dibangun di lahan seluas 300 hektare ini akan dipakai untuk perhelatan PON 2024.
"Mudah mudahan semua berjalan lancar. Insya Allah, bulan April 2023 sudah selesai. Ini kebanggaan kita, bukan hanya rakyat Sumut, namun juga bangsa Indonesia," ucapnya.
Editor : Stepanus Purba_block
Artikel Terkait