Dua korban langsung dibawa ke puskesmas terdekat untuk mendapatkan pertolongan.
"Botol kita dirusak, meja-meja sama kursi juga dirusak. Dalam ruangan juga dilempar-lempar botol sama mereka," ucap Anggi.
Saat ini, korban telah melaporkan kejadian tersebut ke pihak kepolisian. Dia berharap pelaku perusakan dan penganiayaan segera ditangkap.
Editor : Nani Suherni
Artikel Terkait