Bahkan terlihat dari kejauhan, beberapa warga seperti melompat kegirangan karena bisa melihat dan menyapa Presiden langsung dari jarak dekat (dari tepi jalan).
Diketahui, hari ini Jokowi usai meresmikan Jalan bypass (lingkar luar) Balige, Kabupaten Toba Kabupaten Toba, Sumatera Utara (Sumut), resmi dibuka, Rabu (2/2/2022). Peresmian jalur sepanjang 9,8 km tersebut ditandai dengan penandatanganan prasasti oleh Jokowi di kawasan dekat Jembatan Soposurung.
Editor : Nani Suherni
Artikel Terkait