Untuk bisa maju di Pilkada Kota Sibolga, kata Makel, masih perlu perjuangan panjang. Itu karena mereka harus mampu menaikkan raihan elektoral mereka di Pemilu Legislatif 2024 mendatang.
"Saat ini kita punya tiga kursi. Sementara untuk mengajukan calon sendiri, kita butuh setidaknya empat kursi. Ini yang harus kita kejar dan dengan modal tiga kursi saat ini kita optimis raihan empat kursi bisa tercapai," ujarnya.
"Kita juga terus melakukan komunikasi politik dengan sejumlah partai politik di Kota Sibolga. Termasuk Nasdem dan Golkar sebagai kursi terbanyak di DPRD Sibolga," katanya lagi.
Editor : Nani Suherni
Artikel Terkait