Warga bergotong-royong membersihkan material longsor di Sei Lepan, Langkat.(FOTO ANTARA/HO)

"Kami sudah membersihkan material longsor bersama warga sekitar. Sebab akses jalan itu sangat dibutuhkan masyarakat,” katanya.

Menurutnya, Pemerintah Kecamatan juga sudah berkordinasi dengan BPBD Langkat terkait longsor tersebut. Hal ini dilakukan sebagai langkah antisipasi jika kejadian berulang.

"Jika terjadi longsor susulan, kami meminta BPBD Langkat menurunkan alat berat untuk mengevakuasi material yang menimbun badan jalan agar tidak ada kendala bila warga melewati kawasan itu," ujarnya.


Editor : Donald Karouw

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network