"Yang penting kalian tetap semangat, rajin dan mengejar impian itu dengan sungguh-sungguh, semoga bisa tercapai. Selamat dirgahayu RI yang ke 76, Merdeka," ucapnya.
Ardelia Muthia Zahwa siswi SMA Harapan 1 Medan, dipercayakan untuk mewakili Provinsi Sumut dalam upacara pengibaran sang saka merah putih. Gadis kelahiran Tebing Tinggi pada 6 Desember 2004 ini bertugas bersama Tim Indonesia Tangguh yang berjumlah 68 orang bertugas mengibarkan bendera Merah Putih pada Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi HUT ke-76 Kemerdekaan RI.
Editor : Stepanus Purba_block
Artikel Terkait