Yasir mengungkapkan pihaknya juga menyita satu unit mesin judi jackpot dari lokasi. Ketiga orang tersebut berikut barang bukti selanjutnya diamankan ke Mapolsek Sunggal untuk pemeriksaan lebih lanjut.
"Kegiatan seperti ini akan terus kami lakukan untuk menekan angka kriminalitas dan mencegah peredaran narkoba di wilayah Polsek Sunggal," ucapnya.
Editor : Stepanus Purba_block
Artikel Terkait