"Senin malam saya langsung meninjau ke lokasi terdampak guna memastikan kondisi masyarakat dan memberikan sedikit bantuan untuk warga yang terdampak. Di sana saya juga mengimbau kepada kecamatan dan kelurahan yang berada di tepian sungai untuk gerak cepat dalam melakukan normalisasi dan mencegah masyarakat membuang sampah ke sungai agar banjir tidak kembali terjadi," katanya.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait