Potret Kahiyang Ayu Nonton NOAH Bareng Iriana Jokowi (Foto: Tangkapan Layar)

MEDAN, iNews.id - Anak kedua Presiden Joko Widodo, Kahiyang Ayu tampak menggandeng sang ibu Iriana saat menghadiri konser NOAH di Medan International Convention Center (MICC), Sabtu (18/3/2023). Terlihat keduanya rupanya ditemani Wali Kota Medan, Bobby Nasution.

Moment kebersamaan ibu negara melihat konsen NOAH rupanya menjadi sorotan netizen. Iriana tampak asyik mengikuti sejumlah lagu yang dibawakan sang vokalis Ariel.

Sesekali, ibu negara itu juga menggerakkan tubuhnya mengikuti irama lagu. Iriana Jokowi memang dalam beberapa kali kesempatan terlihat menghadiri acara konser. Sebelumnya dia juga menonton Dewa 19 di Medan. 

Netizen yang melihat potret kedekatan Iriana dengan Kahiyang Ayu sang anak pun berdecak kagum.

"Ibu negara keren bgt ya sering nonton konser band-band lokal. Emang gak kalah sih band dalam negeri sama luar negeri," tulis akun @miem***

View this post on Instagram

A post shared by Bobby Nasution (@bobbynst)


Editor : Nani Suherni

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network