Salman Alfarisi menambahkan, suasana kebatinan mereka sama seperti suasana kebatinan masyarakat saat ini. Kehadiran Akhyar Nasution-Salman Alfarisi di Pilkada Medan, kata dia, untuk menjaga iklim demokrasi di Kota Medan tetap terjaga.
"Alhamdulillah kami bersyukur bahwa hasilnya 48 persen, ini prestasi yang luar biasa ditengah suasana Pilkada Medan yang menjadi sorotan nasional bahkan internasional," ujarnya.
Akhyar sendiri tidak menyampaikan ucapan selamat atas keunggulan Bobby Nasution-Aulia Rachman. Akhyar juga menolak memberikan pesan kepada penerusnya sebagai Wali Kota Medan.
Editor : Stepanus Purba_block
Artikel Terkait