Namun, dari hasil pemeriksaan kejiwaan di di RSUD Dolok Sanggul, pelaku HM ada indikasi gangguan jiwa.
Kesehariannya, HM berprofesi sebagai pembawa becak motor. Namun, soal ada kabar jika pelaku membakar korban karena ingin menikah lagi, kepolisian belum bisa memberikan keterangan lebih lanjut.
"Kami masih membutuhkan keterangan dari saksi-saksi dan keluarga," ujarnya.
Editor : Nani Suherni
Artikel Terkait