Saat melintas di wilayah Madina, kata dia pengemudi yang tidak memahami rute perjalanan sehingga menggunakan GPS sebagai panduan.
Bukannya mendapat panduan jalan yang benar, tepat di pertigaan jembatan merah mobil berwarna putih itu malah melaju ke jalan menyempit hingga tercemplung ke sungai.
"Pengendara dan beberapa penumpang sudah dibawa ke rumah sakit," ucapnya.
Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait