"Udah lama itu. Baru di posting lagi. Orangnya pun sudah pensiun,” kata Zulkifli.
Gubernur Sumut Edy Rahmayadi pun meminta jika mereka masih aktif maka akan dipecat. Apalagi saat ini Sumut sedang menjadi pusat perhatian untuk memberantas judi.
"Pecat, hukum sesuai dengan aturan yang berlaku. Itu tidak usah ditanya itu, pasti. Mau siapa dia, sudah pasti itu dipecat," ucap Edy, dikutip dari iNewsMedan, Kamis (8/12/2022).
Editor : Nani Suherni
Artikel Terkait