get app
inews
Aa Text
Read Next : 98 Sekolah di Aceh Beroperasi Hari Ini usai Dibersihkan Polri dan Masyarakat

Bobby Nasution Gratiskan Biaya SMA-SMK di 6 Daerah Terdampak Bencana

Senin, 05 Januari 2026 - 19:00:00 WIB
Bobby Nasution Gratiskan Biaya SMA-SMK di 6 Daerah Terdampak Bencana
Gubernur Sumut Bobby Nasution mengumumkan kebijakan sekolah gratis saat peresmian sekolah penerima bantuan revitalisasi. (Foto: Ist)

Dalam kesempatan yang sama, Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah Abdul Mu'ti menyampaikan bahwa pemerintah pusat telah mengalokasikan anggaran revitalisasi sebesar Rp852 miliar untuk 897 satuan pendidikan di Sumut. Selain itu, sebanyak 1.778 papan interaktif digital telah disalurkan untuk mendukung digitalisasi pembelajaran pada semester genap 2026.

“Secara nasional, anggaran revitalisasi mencapai Rp16,9 triliun untuk 16 ribu sekolah. Kami berharap bantuan ini, termasuk papan interaktif digital di Sumut, dapat segera digunakan secara maksimal,” ujar Abdul Mu'ti.

Program sekolah gratis diharapkan mampu menjamin keberlangsungan pendidikan bagi siswa di wilayah terpencil dan terdampak bencana, sekaligus memperkuat kualitas pendidikan daerah dalam jangka panjang.

Editor: Donald Karouw

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut