get app
inews
Aa Text
Read Next : Banjir Bandang di Malang Rusak 4 Jembatan, Anggaran Perbaikan Diperkirakan Rp2 Miliar

Jembatan di Dolok Merawan Serdang Bedagai Rusak Diterjang Banjir

Selasa, 23 November 2021 - 14:29:00 WIB
Jembatan di Dolok Merawan Serdang Bedagai Rusak Diterjang Banjir
Wakil Bupati Serdang Bedagai Adlin Tambunan saat meninjau jembatan yang rusak dampak banjir (Foto: Antara/HO)

Sementara itu, Kepala Desa Dolok Merawan Pujiono mengemukakan jika jembatan tersebut runtuh pasca-hujan deras yang mengakibatkan banjir dan menghantam bangunan jembatan.

"Kejadiannya sekitar jam 02.00 dini hari. Selain jembatan rusak, ada 20 orang kepala keluarga yang terdata ikut terdampak banjir," katanya.

Editor: Nani Suherni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut