Kasir Nasution Ditunjuk jadi Kapolsek Kutalimbaru Gantikan Henry Surbakti
Rabu, 27 Oktober 2021 - 10:25:00 WIB
Selanjutnya, dua oknum diduga terlibat dalam kasus itu dibebaskan tugas sementara untuk proses pemeriksaan Bidang Propam Polda Sumut.
"Untuk Kapolsek rencana hari ini ditarik ke Polda dan disiapkan penggantinya. Dan untuk Kanit Reskrim dan anggotanya, kita tarik ke Polres. Kita evaluasi dalam rangka pemeriksaan," ujarnya.
Editor: Stepanus Purba_block