Mobil Terbakar di Jalan By Pass Padangsidimpuan, Pemilik Masih Misterius
Selasa, 14 Juni 2022 - 13:32:00 WIB
Lebih lanjut dia mengatakan, saat peristiwa kebakaran terjadi, tidak ada ditemukan pemilik atau yang membawa mobil.
"Belum diketahui siapa pemilik atau yang membawanya ke lokasi itu," katanya.
Dia menjelaskan, peristiwa tersebut terjadi pada Selasa (14/6/2022), sekira pukul 03.00 WIB. Dijelaskan Butar-Butar, saat ini pihaknya sudah mengambil keterangan sejumlah saksi yang mengetahui kejadian itu.
"Saksi sudah dua orang. Mereka dianggap mengetahui awal kejadian," ujarnya.
Editor: Nani Suherni