Terduga Pembunuh Siswi dalam Sumur Ditangkap, Polisi: Motif Masih Kami Dalami
Jumat, 16 Desember 2022 - 15:00:00 WIB
Chandra menuturkan, dari pemeriksaan sementara diketahui jika Reza melakukan aksi pembunuhan itu pada Selasa (13//12/2022).
RLA ditangkap dengan barang bukti ponsel, motor dan baju yang dipakainya saat membunuh korban. Untuk motifnya masih didalami.
"Kalau motifnya masih kita dalami," ucapnya.
Editor: Nani Suherni