Kantor KPU Medan. (Foto: Said Ilham)

Diketahui, KPU Medan telah menetapkan Bobby Nasution-Aulia Rachman sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Medan terpilih hasil Pilkada 2020. Bobby-Aulia berhasil mengalahkan petahana Akhyar Nasution yang berpasangan dengan Salman Alfarisi.

Berdasarkan rekapitulasi yang dilakukan KPU Medan Akhyar Nasution – Salman Alfarisi memperoleh 342.580 suara. Sementara pasangan nomor urut 02 Bobby Nasution-Aulia Rachman mendapatkan 393.327 suara.


Editor : Stepanus Purba_block

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network