22 Universitas di Sumatera Utara, Nomor 19 Gratis Tanpa Biaya Semester
MEDAN, iNews.id - Universitas di Sumatera Utara (Sumut) akan dibahas dalam artikel ini. Status kampus di Sumatera Utara ini ada yang negeri dan swasta.
Saat ini sedang digelar Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) 2023 di sejumlah kampus di seluruh Indonesia. Setidaknya UTBK digelar selama 7 hari dengan dua gelombang.
Bagi Anda calon mahasiswa yang berminat mendaftar di Universitas Sumatera Utara artikel ini bisa mejadi acuan.
Status: Perguruan Tinggi Swasta
Estimasi Biaya: Rp25 juta per semester
Alamat:
Kampus 1
Jl. Hang Tuah No. 8, Madras Hulu Medan Polonia, 20151
Kampus 2
Jl. Setia Budi Pasar II, Tanjung Sari, Medan
Kampus 3
Jl. Harmonika Baru, Pasar II, Tanjung Sari, Medan

Status: Perguruan Tinggi Negeri
Estimasi Biaya: Rp3 juta per semester
Alamat: Kampus utama di Jalan Willem Iskandar, Pasar V Medan Estate
Status: Perguruan Tinggi Negeri
Akreditasi: B
Alamat: Kampus utama di Jalan T Rizal Nurdin Km 4,5 Sihitang Padangsidimpuan
Status:Akademi Swasta
Estimasi biaya: Rp9,6 juta per semester
Alamat: Kampus Utama
Jl. Haji Muhammad Joni No. 50, Teladan Timur, Medan Area, Sitirejo II, Medan Amplas, Kota Medan, Sumatera Utara 20216
Status: Institut Swasta
Estimasi biaya: Rp4.750.000 per semester
Alamat: Kampus Utama
Jalan Gedung Arca No. 52, Medan 20217
Status: Universitas Swasta
Estimasi biaya: Rp6 juta per semester
Alamat:
Kampus 1
Jalan Kolam Nomor 1 Medan Estate / Jalan Gedung PBSI, Medan 20223
Kampus 2
Jalan Sei Serayu Nomor 70 A / Jalan Setia Budi Nomor 79 B, Medan 20112
Status: Institut Swasta
Estimasi biaya: Rp1,5 juta per semester
Alamat: Kampus Utama
Jl. Dr. T.D Pardede No. 8 Medan 20153 Sumatera Utara
Status: Universitas Swasta
Estimasi biaya: Rp3,5 juta per semester
Alamat: Kampus Utama
Jalan Sutomo No. 4A, Medan, Sumatera Utara
Status: Universitas Negeri
Estimasi biaya: Rp1-2 juta per semester
Alamat:Kampus Utama
Jalan Willem Iskandar Pasar V Medan Estate 20371
Status: Universitas Negeri
Estimasi biaya: Rp2,5 juta per semester
Alamat : Kampus Utama
Jl. Sisingamangaraja Barat, Pematang Siantar
Status: Politeknik Negeri
Estimasi biaya: Rp3,5 juta per semester
Alamat : Kampus Utama
Universitas Sumatera Utara, Kampus USU, Jl. Almamater No. 1, Padang Bulan, Medan Baru, Kota Medan, Sumatera Utara 20155
Daftar univeritas di Sumatera Utara selanjutnya yakni
Status: Sekolah Tinggi Swasta
Estimasi biaya: Rp6 juta per semester
Alamat : Kampus Utama
Jalan H. M Joni No. 70 C, Pasar Merah, Medan, Sumatera Utara
Status: Universitas Swasta
Estimasi biaya: Rp3,8 juta per semester
Alamat :
Kampus 1
Jl. Ringroad - Ngumban Surbakti No.18, Medan Selayang
Kampus 2
Jl. Quality Hill - Lau Gumba, Berastagi
Status: Universitas Swasta
Estimasi biaya: Rp6 juta per-semester
Alamat : Kampus Utama
Jalan Kapt. Mukhtar Basri No. 3, Medan, Sumatera Utara 20238

Status: Universitas Negeri
Estimasi biaya: Rp3 juta per-semester
Alamat : Kampus Utama
Jalan Dr. T. Mansur Nomor 9, Kampus Padang Bulan, Medan, Sumatera Utara
Status: Akademi Negeri
Estimasi biaya: Rp7 juta per-semester
Alamat : Kampus Utama
Jalan Penerbangan No.85 Jamin Ginting Km. 8,5, Padang Bulan, Medan
Status: Universitas swasta
Estimasi biaya: Rp7,5 per-semester
Alamat :
Kampus 1
Jl. Jendral Gatot Subroto Km. 4,5 Sei Sikambing 20122, Kota Medan
Kampus 2
Jl. Timor No. 27 D 2023, Kota Medan
Status: Politeknik Negeri
Estimasi biaya: Rp1,5 per-semester
Alamat : Kampus Utama
Jalan Medan Tenggara No. VII, Medan Tenggara, Medan Denai, Kota Medan, 20228
Status: Sekolah Tinggi Negeri
Estimasi biaya: Gratis
Alamat : Kampus Utama
Jalan Binjai KM. 10 Tromol Pos 18, Medan
Status: Politeknik Negeri
Estimasi biaya: Rp1,5 juta per semester
Alamat :
Kampus 1
Jl. Jamin Ginting Km. 13,5, Kel. Lau Cih Medan, Tuntungan
Kampus 2
Jl. William Iskandar Pasar V Barat No. 6, Medan Estate Ayahanda, Medan
Status: Universitas swasta
Estimasi biaya: Rp2,5 juta per semester
Alamat :
Kampus 1
Jalan Belanga Nomor 1 Simpang Jalan
Kampus 2
Jalan Sekip Simpang Jalan Sikambing, Medan
Status: Institut swasta
Estimasi biaya: Rp4,5 juta per semester
Alamat : Kampus Utama
Jalan Yos Sudarso No 118E-S, Kabupaten Nias, Sumatera Utara, 22815
Itulah daftar univeritas di Sumatera Utara. Semoga informasi ini bisa membantu Anda.
Editor: Nani Suherni