get app
inews
Aa Text
Read Next : Ini Ciri-Ciri Mayat Pria Ditemukan Tanpa Kepala di Pantai Cukuh Pandan Tanggamus

Arti Overthinking hingga Mengenal Ciri-cirinya

Rabu, 05 Oktober 2022 - 15:09:00 WIB
Arti Overthinking hingga Mengenal Ciri-cirinya
Ilustrasi Arti Overthinking

JAKARTA. iNews.id - Arti overthinking kerap dikaitkan dengan masalah cara berpikir seseorang yang akan mempengaruhi kesehatan mental orang. Overthinking juga bisa menciptakan depresi pada seseorang.

Pada saat seseorang mengalami overthinking, hal itu akan menghambat penyelesaian masalah dan tidak mencari solusi dari masalah yang dihadapi.

Arti Overthinking

Secara bahasa, arti overthinking merupakan berpikir terlalu banyak tentang suatu hal dengan cara yang tidak benar dan orang tersebut merasa tidak aman dalam kehidupannya. Pada ilmu Psikologi, dampak dari orang yang overthinking akan menjadi insecure. 

Dengan kata lain, overthinking yakni keadaan seseorang memikirkan suatu hal secara terus-menerus. Keadaan ini sering membuat orang tersebut menjadi sulit untuk mengambil keputusan di saat genting. Keadaan ini juga dapat mengganggu produktivitas hingga sulit untuk tidur yang berdampak pada stamina tubuh.

Editor: Nani Suherni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut