Bupati Langkat Nonaktif Terbit Rencana Kembali Ditetapkan Tersangka
Jumat, 16 September 2022 - 13:53:00 WIB
Pengembangan perkara ini, kata Ali Fikri, sebagai komitmen KPK untuk terus mengungkap dan menuntaskan perkara yang ditanganinya.
"Sehingga pada proses penyidikan dan penuntutan sepanjang kemudian ditemukan bukti permulaan yang cukup maka KPK tak segan tetapkan pihak-pihak yang dapat dipertanggungjawabkan secara hukum sebagai tersangka," katanya.
Editor: Nani Suherni