get app
inews
Aa Text
Read Next : Terekam CCTV, Aksi Pencurian Murai Batu Seharga Rp150 Juta Gegerkan Pleret Bantul

Komplotan Pencuri Sarang Walet di Deliserdang Ditangkap

Jumat, 11 Desember 2020 - 13:47:00 WIB
Komplotan Pencuri Sarang  Walet di Deliserdang Ditangkap
Tersangka Angga Wijaya saat diamankan di Mapolresta Deliserdang. (Foto: istimewa)

Kepada petugas, tersangka mengakui seluruh perbuatannya. Saat beraksi, komplotan ini membagi beberapa peran agar aksinya tidak ketahuan. Sarang burung walet hasil curian kemudian diserahkan kepada PB untuk dijual. Usai beraksi, sarang burung walet ini kemudian diserahkan ke tersangka PB untuk dijual. 

"Dari hasil penjulan sarang burung walet curian tersebut, Hendri alias Ayung mendapat bagian Rp1.150.000, Jimmy kebagian Rp1.150.000. Sedangkan Angga Wijaya hanya mendapatkan Rp200 ribu," ucapnya

Editor: Stepanus Purba_block

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut