Mahasiswa Geruduk Gedung DPRD Sumut, Minta Pemerintah Perhatikan Rakyat
Rabu, 13 April 2022 - 13:23:00 WIB
Sementara itu, para mahasiswa lainnya terus berdatangan memenuhi barisan untuk rasa. Terlihat kepolisian dari Polrestabes Medan mengawal aksi unjuk rasa yang dilakukan oleh mahasiswa. Sampai saat ini massa aksi masih melakukan unjuk rasanya.
Editor: Nani Suherni