Tak Tahu Sudah Meninggal, 2 Pembunuh di Binjai Antar Korban ke Puskesmas
Minggu, 15 November 2020 - 12:29:00 WIB
Korban dibawa ke puskesmas menggunakan becak motor. Usai menerima korban yang sudah dalam keadaan tewas, petugas puskesmas kemudian melaporkan kasus itu ke polisi. Tak lama kemudian, petugas Polsek Sei Binge menangkap RA dan RB. RA tercatat sebagai warga Jalan Danau Tondano, Kelurahan Sumber Karya, Kota Binjai.
RA mengakui telah membunuh teman perempuannya yang merupakan mantan pacarnya.
“Ya, saya yang membunuh. Dia (korban) mantan pacar,” kata RA.
Editor: Nur Ichsan Yuniarto