Terdampak Zonasi, SD Negeri di Madina Hanya Punya 12 Siswa Baru
Senin, 17 Juli 2023 - 10:14:00 WIB
Sementara di sekolah sebelahnya, SDN 041 Panyabungan, siswa baru ditempat tersebut terlihat membeludak. Bahkan, pihak sekolah terpaksa memanfaatkan kantin dan ruang guru sebagai ruang kelas karena tak mampu menampung seluruh siswa.
Editor: Nani Suherni